4.28.2014

? (Tanda Tanya) #2

sebenernya gue bikin ini karena terinspirasi dari lukisannya Keenan di film Perahu Kertas, tapi beda judul lukisan sih

Mereka datang lagi
Mengerubungi aku yang sendiri
Memaksaku untuk menepi
Seolah mereka tak pernah benar-benar pergi

4.27.2014

Sajak Anak Muda

Sajak Anak Muda
By: W.S. Rendra

Kita adalah angkatan gagap
yang diperanakkan oleh angkatan takabur.
Kita kurang pendidikan resmi
di dalam hal keadilan,
karena tidak diajarkan berpolitik,
dan tidak diajar dasar ilmu hukum.

Kita melihat kabur pribadi orang,
karena tidak diajarkan kebatinan atau ilmu jiwa.

4.26.2014

Parade Langit

Karena gue cinta mati sama langit, jadi gue mau share foto-foto langit yg sempat gue abadikan pake kamera hp gue. Enjoy :)

purple sky oh so beautiful

reflection

4.13.2014

Unplugged Week #2

Halo halo halo

Unplugged Week? Apaan sih itu?

Yap pasti ada lah pertanyaan kayak gitu tentang judul postingan gue sekarang. Buat yg belom tau, gue pernah nulis tentang unplugged week disini. Watu itu Unplugged Week #1 sukses terlaksana, ngga ada kebobolan update. Nah kali ini motivasi gue mengadakan Unplugged Week #2 adalah selain untuk mengurangi aktivitas perdunia mayaan dan memfokuskan diri terhadap penelitian ilmiah (ini harus banget ngga sih? -_-), gue juga sedang dalam melaksanakan resolusi gue tahun ini. Ngga langsung accomplish juga sih, ya hitung hitung sedikit demi sedikit lah. Ehehehe.

4.12.2014

Tugas Materi Softskill Bulan Kedua

Exercise 33: Because/Because Of

1. Because of
2. Because
3. Because
4. Because
5. Because of
6. Because of
7. Because of
8. Because
9. Because
10. Because of

Penyalahgunaan Nama Icha (Dan Klarifikasi Dari Icha Sendiri)



Ada apa dengan Icha?

Sebelumnya, kita minta maaf nih kalo ada kalian yang baca artikel ini dan kebetulan namanya Icha. Bukan maksud menyindir, cuma heran aja, kenapa harus nama Icha. Kenapa nggak Chloe? Amanda? Atau Rachel? Atau Siska?

Berikut adalah beberapa hal yang menyebabkan nama Icha muncul.

4.10.2014

Hai aslab! #2 ( Kalimalang Selalu Punya Cerita)

Ini adalah cerita gue selama jabatan aslab Perbankan gue pegang dan selama dua minggu gue jadi tutor dan KP. sebelum gue cerita lebih lanjut, mungkin lo bingung dengan istilah tutor dan KP. Jadi maksud tutor itu adalah pengajar selama praktikum, materi yg diajarin bermacam macam tergantung kebijakan lab. Nah si KP ini tuh ibarat kayak wali kelas. Dia yg absen, yg input nilai mulai dari absen, laporan sampe ujian nanti. Yg ngurus pindah shift sama hal hal yg bermasalah juga KP. Itu sekilas mengenai tutor sama KP.

4.09.2014

Kritik itu gampang

Pernah mengkritik? Pernah dong pastinya, semua orang pasti pernah mengkritik sesuatu, termasuk gue. Gampang loh nemuin sesuatu untuk dikritik, ada dimana mana dan apa aja bisa di kritik. Ya kan?

Misalnya kita ngelihat cewek yg pake kemeja warna hijau polkadot kuning dipadu sama celana jegging warna merah terus sepatunya warna biru muda. Itu sih jelas aja di kritik, tapi kalo misalnya cewek itu pake kemeja warna biru muda, celana jeans biru tua sama sepatu warna hitam, bahkan dengan pakaian yg sesimpel itu kita pasti nemuin satu hal yg bisa di kritik ya entah rambutnya dia lah, tasnya, alisnya, perutnya, cara bicaranya, cara berjalan, dan lain lain. Kita enak aja gitu ngekritiknya toh orang yg kita kritik gatau ini kan. Tapi kalo seandainya dia tau gimana? Apa yg kira kira dia rasain?

4.02.2014

Obsesi?

Jadi hari ini gue ikut forum. Sebenernya bukan forum beneran sih, bukan forum forum formal gitu, jadi gue selalu bilang "forum" tuh kalo misalnya gue sama temen temen gue lagi seru ngomongin satu topik. Hari ini topikya cinta. Pasti langsung pada komen deh "duh cinta cintaan mulu, ga haus apa?". Haus sih sebenernya, ini aja gue udah ngabisin dua galon aqua saking hausnya. Kalo tadi topiknya adalah cinta, nah judulnya adalah MANTAN. Iya makin aus dan nambah laper pula. Begitu selesai forum berat gue langsung nambah 6kg.